Ternyata di daerahku tinggal sebagian bikers, masyarakat gak tau kalau kawasaki menjual Moge 600cc ke atas. aku tau dari saudaraku saat cerita dulu aku kembali teringat jadi aku tulis saja akrena lumayan menarik untuk di ceritakan menurutku. nah saat saudaraku memancing ternyata di sebelahnya ada yang bawa Ninja250FI. dan setelah mengobrol lama si pemilik ninja bilang kalau dia beli 3 sekaligus ninja 250fi beda warna. nah di tanya sama saudaraku kenapa ambil Ninja 250 3 buah? gak sekalian yang besar 600cc? nah sang pemilik ninja ini kaget!
Pemilik Ninja250cc : "loh masa sih kawasaki jualan motor 600cc?"
Saudaraku : "iya pak, di dealer kawasaki gak hanya jual ninja 250cc dan 2 tak saja tapi juga jualan moge 600cc dan harganya ada yang Rop100 jutaan! (ER6N/NINJA650)"
Pemilik ninja250cc : "kok gak ada di dealer sidoarjo mas?"
Saudaraku : "kalau Sidoarjo belum ada pak, tapi kalau di surabaya sudah banyak"
Pemilik Ninja250 : " wah sayang sekali, tau gitu aku ambil yang 600cc sjuga daripada ambil 3 sekaligus tapi 250cc semua"
Saudaraku : "iya kalau saudara/teman bapak ada yang mau beli laku mending diikasih tau biar gak sekaligus 3 tapi 250cc kayak gitu ^^"
gak hanya teman mancingnya saja yang beli ninja 250 lebih dari 1 unit, orang-orang sini yang dapat ganti rugi dari bencana lumpur lapindo rata-rata kalau beli ninja 250fi banyak yang lebih dari 1 unit karena mereka gak tau kalau ninja di atas 250cc itu ada. ^_^ jadi memang di sini masih agak ketinggalan masalah berita otomotif, walau banyak internet di mana-mana bahkan di hp sekalipun. tapi kini pemilik Moge kawasaki (paket hemat kalau aku menjulukinya) ER6N/ninja 650 mulai ada. kadang aku lewat sliweran di dekat rumah ada yang punya. dan itu bukan modifan walau memang susah bedain tapi bisa di pastikan asli. salam bikers salam persaudaraan, apapun motor dan merknya, bikers adalah saudara!
2 comments:
penyakit orang yang kebanyakan duit . beli gak pake mikir...
hehe iya bro, barang mahal di entengin saja padahal orang lain kadang belinya susah payah
Post a Comment