Wednesday, May 3, 2017

Satria F 150 FI kurang laku ada sisi positifnya buat bikers penyuka motor Suzuki

sumber gambar dapurpacu.com

Seperti yang kita ketahui penjualan Suzuki mulai drop drastis semenjak Satria FI di rilis. ya alasannya sudah sering aku tulis juga. memang ini pukulan yang menyakitkan bagi Suzuki karena penjualannya yang sudah sedikit tergerus terus-terusan sampai hampir habis. mungkin karena itu mereka makin serius menggarap segment motor sport 150cc yang gak pernah ia jamah selama ini. kalau benar begitu ya ada sisi positifnya Satria Fi kurang laku, sebab bila penjualan stabil suzuki akan enggan coba-coba dan buntut-buntutnya motor baru gak akan ada. akan di andalkan terus Satria FI ini jadinya. berhubung bikers sudah memalingkan mata, apalagi ada saingan si Sonic dngan nama besar Honda si Satria mulai kesulitan menarik minat bikers. akhirnya ya GSX-R/S 150 di rilis dengan strategi jitu yang bikin penjualannya makin naik. apalagi Suzuki akan semakin maju melangkah dengan berusaha bikin motor matic tandingan N-Max. istilahnya Suzuki ini harus di kasi shock terapi agar bangkit. atau orang sedang kritis di setrum kejut biar jantungnya berdetak kembali hehehehe. menurut sahbat bikers sekalian bagaimana? apa memang karena Satria Fi kurang laku GSX-R/S di kelaurkan atau memang sudah waktunya rilis? salam bikers salam persaudaraan, apapun motor dan merknya bikers adalah saudara!

No comments: