Tuesday, January 6, 2015

Perjalananku di tahun 2014



Kali ini aku merangkum perjalananku selama 2014, memang gak semuanya hanya beberapa saja yang gak aku cantumkan di sini. tapi sudah sebagian besar yang aku cantumkan. mari kita lihat satu persatu mana saja yang sudah pernah jelajahi dan yang aku upload tidak berurutan dari januari sampai desember tapi acak tanggal dan bulannya. lanjut..... ^_^

Air Terjun Putuk Turno






gamabr aku ambil dari berbagai spot untuk lebih detailnya bisa lihat di artikelku tentang putuk turno disini

Cangar

 gambar di atas belum sampai cangar tapi masih di perjalanan menuju kesana masih belum sampai pacet juga cuma karena pemandangannya indah aku foto juga. aku sebenarnya ke cangar sudah berkali kali karena asik dan gamabr ayng aku umplad ini aku kumpulin.

 gambar di atas sudah sampai pacet mau menanjak ke cangar. gambar di bawah sudah termasuk wilayah cangar silahkan di lihat pemandangannya yang indah.























 untuk lebih banyak gambar bisa click disini : 1, 2 & 3


Air Terjun Coban Pelangi
 aku ke sini sendirian walaupun begitu tetap asik dan orangnya ramah ramah.
Pemandangan di sekitar air terjun sangat menakjubkan. belum sampai sana jalan menuju ke sana juga sangat indah penuh bukit yang indah di sana sini cocok untuk yang suka foto :D


bahasan lengkapnya click disini

Air Terjun Coban Rondo

walaupun sudah umum tapi air terjun coban rondo ini asik untuk di kunjungi
cuma segini aja gambarnya. penasaran? click aja disini


Air Terjun Dlundung


lumayan buat yang pengen rekreasi di air terjun di tempat yang dekat dekat. selain putuk turno dan kakek bodo air terjun dlun dung ini juga gak kalah seru untuk di kunjungi. gambar lengkapnya click disini


Pantai Balekambang



Pantai balekambang ini sebenarnya indah dan luas asik untuk bertamasya bersama keluarga. tapi untuk lebih asiknya hindari hari libur besar seperti tahun baru, setelah hari raya dan hari libur lainnya kecuali hari minggu biasa masih lumayan suasananya. 
sangat asik ke pantai balekambang ini. galeri gambar dan ulasan lengkapnya bisa click disini


Pantai Kondang Merak


Pantai kondang merak ini masih asri daripada pantai lain karena jarangnya pengunjung di sini. jadi kalau pengen pantai yang asik dan gak begitu ramai mending ke sini aja ^^




amantap kan? lihat lebih lengkap di galerinya click disini


Pantai Nganteb

nah ini dia pantai yang gak kalah indah daripada pantai kondang merak dan balekambang. lokasinya juga bersebelahgan dari kedua pantai tadi. seperti pantai kondang merak pantai ini juga gak begitu rame buat sahabat bikers yang mau touring ke sini juga asik ada penginapannya juga. atau lagi liburan bersama teman teman.







gambar komplit dan ulasannya lebih lngkap click disini


Pantai Goa China

Pantai Goa china ini sudah umum dan terkenal karena keindahannya. memang asik pantainya jadi gak rugi datang jauh jauh.





memang asik ke pantai goa china ini tapi saat kesana jagalah kbersihan agar pantainya tetap indah ^^ gamabr lengkapnya dan ulasannya disini

Pantai Batu Bengkung

Pantai ini sekitar 5km dari pantai goa china, pemandanganya asri dan indah sekali di jamin puas deh ke pantai ini ^_^





 bisa buat berenang/mandi tanpa rakut terbawa arus asikd eh pokonya.
 lihat galerinya yang lebih komlit gamabrnya disini



Pantai Jolangkung dan Parang Dowo

pantai ini jerih dan banyak bebatuan yang menambah keindahan pantai ini. di pantai ini juga gak terlalu ramai jadi masih terjaga keindahannya. jika kalian ke pantai goa china atau bajul mati gaka ada salahnya mencoba mampi ke sini



 gabung pantai parang dowo dan jolangkung karena pasang surut airnya. keindahannya terlihat saat pasang surut.


gambar lebih banyak dan ulasannya bisa di lihat disini



Pantai Ngeliyep

Pantai ini menurutku pantai paling dekat untuk di kunjungi di daerah malang. pantainya bersih dan keindahannya akan lebih terlihat saat saat pasang surut air lautnya.

 
click disini untuk ulasan lengkap dan galerinya dan disini juga



Pantai Jolosutro Blitar

Pesona Pantai pasir hita ya di pantai jolosutro ini. walau pasirnya hitam tapi tetap menyenangkan berkunjung ke pantai ini.




info lengkap beserta gambar komplitnya click disini


Pantai Serang


gak banyak yang bisa aku ceritakan di pantai serang ini. untuk wisarawan warga blitar sendiri asik untuk berkunjung kesini untuk pikini bersama keluarga atau sekedar main ke sini


full gambar dan pengalamanku disana click disini



Pantai pasir Putih Bllitar

benar benar pantai yang tak terduga perjalanannya, sangat asik pantainya dan gratis tidak di pungut biaya kok cuma jalannya memang jauh dan berat tapi akan segera terobati saat sampai ke sini melihat keindahan pantai ini.



serunya ke pantai ini ceritanya bisa di simak disini beserta galeri gambarnya



Pantai Watu Ulo

 Saat keadaan mendung aku sampai di sana dan mau gerimis jadi gak lama lama aku di sini. ombaknya cukup besar dan di sarankan ajngan mandi saat gelombang besar sanfgat berbahaya.



cerita lengkap dan gambarnya silahkan click disini


Pantai Papuma

Aku sudah dua kali ke pantai papuma ini tapi masih kurang soalnya memang seru ke pantai ini luas dan indah. banyak binatang seperti monyet dan kijang berkeliaran di sini menambah keasikan berkunjung ke pantai ini








lebih banyak gambar dan cerita lengkapnya disini



Telaga Sarangan



 Pemandangan yang indah di telaga sarangan ini. walaupun banyak pengunjung tapi keindahannya masih bisa dinikmati. jika touring bersama pasti asik daripada bawa mobil soalnya gak bisa masuk lebih jauh. tapi tetap saja asik walau bawa mobi, sekalipun bisa jalan kaki gak seberapa jauh dan bisa menikmati pemandangan dan naik perahu boat ^_^






perjalanan terjauh yang aku tempuh saat berpetualang bisa di baca ulasan lengkapnya disini

itulah sebagian perjalanku di tahun 2014 yang bisa aku share. yang gak aku share di artikel ini juga banyak tapi tetapa ku post bisa lihat di menu blog ini. ada candi, sungai dan lainnya. salam bikers dan petualang.

No comments: