Tuesday, February 26, 2019

Calon matic besar dari Suzuki bisa terancam kurang sukses bila....


Sebenarnya suzuki rilis motor matic besar sekelas N-Max dan PCX walau pasar lebih laku dari sport bukan tanpa halangan. Halangannya bila baru rilis eh N-Max juga launching lah ya jadi ketindih dong. Bisa-bisa cuma sebentar terekapos lalu semua berpaling ke yamaha dengan N-Maxnya. Serba salah juga rilis duluan N-Max siap gencet, belakangan juga terlalu lama bukan hal baik, orang keburu pilih yang lain. Ini PR bagi suzuki bila rilis matic besarnya. Tapi ada info yang beredar bahwa kemungkinan kubikasi di atas N-Max dan PCX 150, nah itu bisa jadi nilai lebih. 

Bila memang beneran gitu power gak perlu di atas walau kubikasi lebih besar. Gantinya power gede di kubikasi besar ya body di gedein dikit daripada N-Max dan PCX. Jadi body lebih gede otomatis lebih berat tapi terkompensasi kubikasinya yang besar jadi imbang, dengan gitu orang ambil karena dari tampilan oke dan motornya tangguh, kalau kencang tapi tampilan kurang ya kurang laku kan seperti yang sudah-sudah. Semoga saja gak terlalu lama rilisnya bila beneran. Salam bikers salam persaudaraan, apapun motor dan merknya bikers adalah saudara! 

No comments: