Friday, August 23, 2019

Bila semua sudah main di sport klasik/Retro baru honda mau ikutan?


CB150 Exmotion sudah lama rilis di Thiland, dan tidak ada tanda-tanda akan rilis disini. semnetara itu sudah lama juga Kawasaki rilis motor genre Retro dan laris manis juga yaitu W175. melihat larisnya W175 menggantikan pasar 250cc yang lesu, jadi taring utama kawasaki Ninja sudah digantikan oleh W175. dan di lain tempat Yamaha juga tergiur kayaknya melihat pasar motor sport Retro yang makin  gurih apalagi belum di jamah Rival si Honda berarti masih banyak banget ladang yng bisa di manfaatkan. karena itu Yamaha XSR155 yang sudah di rilis oleh Thailand akan di rilis disini juga menurut info yang beredar.

nanti bila sudah rilis dan berhasil baru Honda mau ikutan nyebur dengan rilis CB150 Exmotion? hal ini seperti saat motor 250cc awal rilis (Ninja 250 karbu) petinggi Honda disini berkata pesimis motor 250cc gak cocok disini. dan ketika lihat Nija ternyata laris kayak nasi goreng mereka ikutan jualan CBR250R CBU Thailand yang gagal dan akhirnya beberapa tahun kemarin rilis CBR250RR yang baru bisa guncang kelas 250cc. nah adakah kemungkinan CB10 Exotion juga di datankan atau malah di produksi masal oleh Honda untuk ikutan jualan moto retro? silahkan tanggapan kalian sahabat bikers sekalian. salam bikers salam persaudaraan, apapun motor dan merknya bikers adalah saudara!

No comments: